Blog

Apr
28

Kunjungan TVRI Stasiun Palembang Ke SMK Proklamasi Muara Enim

Kunjungan TVRI Stasiun Palembang ke SMK Proklamasi Muara Enim, SMK Negeri 1 Tanjung Agung dan SMK Negeri 1 Belimbing, pada Rabu 28 April 2021. Kedatangan ini sebagai kunjungan balasan dimana sebelumnya ke 3 sekolah ini telah melakukan MOU dengan stasiun TVRI Palembang pada 12 April 2021 yang lalu.

DETAIL
Apr
23

Kegiatan Berbuka Bersama SMK Proklamasi Muara Enim Tahun 2021

Acara Berbuka Bersama Keluarga Besar SMK Proklamasi Muara Enim, di hari ke 11 Ramadhan Jumat, 23 April 2021. Semoga tali silaturahim semakin erat. Terimakasih atas kehadiran bapak/ibu dan keluarga semoga di Ramadhan tahun depan kita masih bisa melaksanakan kembali acara seperti ini.

DETAIL
Apr
12

MoA SMK Proklamasi Muara Enim & Universitas Sriwijaya

Penandatanganan MoA dan piagam kerjasama program kampus merdeka belajar Fakultas Ilmu Komputer Universitas Sriwijaya dengan SMK Proklamasi Muara Enim.

DETAIL
Mar
26

SMK Proklamasi Muara Enim Laksanakan Vaksinasi COVID-19

Keluarga Besar SMK Proklamasi Muara Enim telah melakukan Vaksinasi COVID-19 PERTAMA pada tanggal 25 Maret 2021. Vaksinasi ini diikuti oleh seluruh dewan guru beserta staff tata usaha SMK Proklamasi Muara Enim. Demi kebaikan diri sendiri dan kebaikan bersama. Kita siap melaksakan Pembelajaran Tatap Muka Kembali di Bulan Juli 2021.bersama kita cegah dan putus rantai penyebaran […]

DETAIL
Mar
18

Launching Produk dan Inovasi SMK Proklamasi Muara Enim

Dalam Acara Launching Produk dan Inovasi yang diselenggarakan di SMKN 1 Tanjung Agung, SMK Proklamasi Muara Enim ikut serta dalam acara tersebut. Dalam kegitan yg berlangsung sukses ini, SMK Proklamasi Muara Enim menampilkan karya karya peserta didik. berbagai produk yg ditampilkan juga habis terjual. Terimakasih kepada Kabid SMK Provinsi Sumatera Selatan, ibu Mondiaboni S.E,- S.Kom,- […]

DETAIL
Feb
12

Sosialisasi Tentang Keamanan Keselamatan Kerja

Kamis (11/2/2021) Kegiatan Sosialisasi tentang “Keamanan Keselamatan Kerja” (K3) di SMK Proklamasi Muara Enim dengan Narasumber Bpk. Irfan Kodri, S.T.,MT.,CSE selaku ketua DPW PAKKI Provinsi Sumatera Selatan. Setelah selesai kegiatan sosialisasi, kegiatan dilanjutkan dengan penanda tanganan MoU.

DETAIL
May
02
Apr
12

SMK Proklamasi Muara Enim Go Online

SMK Proklamasi Muara Enim kini telah Go Online. Akses semua berita dan informasi terbaru yang akurat seputar SMK Proklamasi Muara Enim di Website Sekolah Resmi kami : www.smkproklamasimuaraenim.sch.id.

DETAIL