Berita

Aug
17

Upacara Bendera HUT RI Ke-78 SMK Proklamasi Muara Enim Tahun 2023

Dalam memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia (RI) yang ke-78, SMK Proklamasi Muara Enim melaksanakan upacara penaikan bendera pada hari kamis 17 Agustus 2023 dilapangan upacara sekolah. upacara yang diikuti oleh seluruh keluarga besar SMK Proklamasi Muara Enim baik dewan guru, staff tata usaha, serta seluruh siswa/i ini berlangsung secara tertib, baik, dan lancar. yang bertindak [...]
DETAIL
Aug
16

Gerak Jalan Indah HUT RI Ke-78 SMK Proklamasi Muara Enim Tahun 2023

(Rabu/16/08/2023). Dalam rangka HUT RI yang ke-78, Pemerintah Kabupaten Muara Enim mengadakan lomba gerak jalan indah. kegiatan lomba gerak jalan ini dilaksanakan selama dua hari yaitu pada tanggal 15 s.d 16 Agustus 2023. rute perlombaan dimulai dari halaman kantor Pemerintah Daerah (PEMDA) Kabupaten Muara Enim hingga halaman Gedung Kesenian Purti Dayang Rindu Muara Enim yang [...]
DETAIL
Aug
14

Kegiatan Gerak Jalan Pramuka Ke-62 SMK Proklamasi Muara Enim Tahun 2023

Dalam rangka Hut Pramuka yang ke-62, Siswa/i SMK Proklamasi Muara Enim turut memeriahkan kegiatan  lomba gerak jalan Pramuka yang diadakan oleh Kwartir cabang Kabupaten Muara Enim, kegiatan ini diikuti oleh seluruh pelajar yang ada dilingkungan Kabupaten Muara Enim, baik dari tingkat sekolah dasar hingga tingkat menengah atas. kegiatan ini juga merupakan rangkain kegiatan dalam menyambut […]

DETAIL
Jul
31

Teaching Factory Astra Motor Sumsel With SMK Proklamasi Muara Enim

(Sabtu, 29/7/2023). Dalam rangka meningkatkan kompetensi peserta didik khususnya pada kompetensi keahlian Teknik Bisnis Sepeda Motor (TBSM), SMK Proklamasi Muara Enim bekerjasama dengan Astra Motor Palembang untuk mengadakan kegiatan “TEACHING FACTORY GEBYAR SERVICE HEMAT”yang dilaksanakan pada sabtu tanggal 29 juli 2023 di SMK Proklamasi Muara Enim. kegiatan ini diisi dengan pelayanan service CVT dan pergantian […]

DETAIL
Jul
14

Kegiatan MPLS SMK Proklamasi Muara Enim Tahun Pelajaran 2023-2024

Setelah mengikuti rangkaian proses penerimaan peserta didik baru tahun pelajaran 2023-2024, akhirnya siswa dan siswi SMK Proklamasi Muara Enim menjalani MPLS atau Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah. Kegiatan MPLS tahun ini diselenggarakan selama tiga hari yaitu pada tanggal 10 s.d 12 Juli 2023. Serangkaian kegiatan ini dibuka dengan upacara pembukaan MPLS yang dipimpin langsung oleh Kepala […]

DETAIL
Jun
17

Kegiatan Jalan Santai SMK Proklamasi Muara Enim Tahun 2023

Sabtu, 17 Juni 2023, Sekitar 243 orang siswa/i SMK Proklamasi Muara Enim kelas x dan xi semua jurusan, beserta 75 orang tenaga pendidik dan tenaga administrasi sekolah mengikuti jalan santai dalam kegiatan Classmeeting. rute pejalanan dimulai dari lapangan SMK Proklamasi menuju pelawaran, lalu menuju perumahan Tumbuh dan kembali lagi ke SMK Proklamasi. Tidak ketinggalan sekretaris […]

DETAIL
Jun
16

Tim Putra Volly Ball SMK Proklamasi Raih Juara 3 dalam Event MAN CUP Ke-7 Tahun 2023

Jumat, 16 Juli 2023,  Team Volly Ball SMK Proklamasi Muara Enim berhasil membawa kemenangan sebagai juara 3 dalam ajang perlombaan Volly Ball putra yg di adakan oleh MAN 1 Muara Enim dalam kegiatan MAN CUP ke- 7. Didampingi oleh ibu Nopita Sari, S.Pd. selaku pembina ekstrakurikuler Volly Ball SMK Proklamasi Muara Enim. “Alhamdullilah luar Biasa […]

DETAIL
Jun
14

Kegiatan Classmeeting siswa/i SMK Proklamasi TP. 2022-2023

Classmeeting merupakan pertemuan antar kelas atau class meeting adalah kegiatan ekstrakurikuler berupa pertemuan siswa antar kelas dalam bentuk perlombaan atau pertandingan yang seru. salah satu tujuan utama dari kegiatan ini adalah sebagai sarana “penyegaran” untuk siswa sesudah melewati masa ujian sekaligus mempererat hubungan dan silaturahmi antar siswa di sekolah. Kegiatan Classmeeting siswa/i SMK Proklamasi Muara […]

DETAIL